Jika New Megapro Saja Sudah Mau Diinjeksikan, Kapan Giliran Byson …?

Assalamualaikum.
Salam Sejahtera Untuk Kita Semua …

Seperti yang kita tahu, kelahiran New Megapro injeksi semakin dekat. Tanda-tanda kehadirannya suadh banyak Nampak. Dan ada kemungkinan kalau itu motor akan mbrojol pada tanggal 27 Januari 2014. Nah jikalau Honda saja sudah mau menginjeksikan kendaraan andalannya yang satu ini, bagaimana dengan motor pabrikan sebelah Yaitu Yamaha Byson ? Sang Streetfighter lawan tangguh New Megapro.

Di masa sekarang ini, era karburator sudah mulai mendekati kepunahan. Dan saatnya para motor berteknologi karburator digantikan oleh teknologi semburan bahan bakar yang terkini yaitu system injeksi. Dengan injkesi, bahan bakar makin bias irit, gas buang makin bias ditekan, dan peforma juga dapat lebih ditingkatkan.

Akankah Byson injeksi berbentuk seperti ini ... ? Ngipiiiii ... :D Sumber : http://motorplus.otomotifnet.com/read/2012/09/13/334167/78/10/Yamaha-Byson-Trik-Diterima-Istri

Akankah Byson injeksi berbentuk seperti ini … ?
Ngipiiiii … 😀
Sumber : http://motorplus.otomotifnet.com/read/2012/09/13/334167/78/10/Yamaha-Byson-Trik-Diterima-Istri

Kembali lagi bahas si kebo a.k.a Byson. Seperti yang kita tahu, saat ini Byson masih pakai karburator dan kalau nggak mau ketinggalan sama produk tetangga, seharusnya Byson diinjeksikan to … ? Menurut NP sih sebaiknya tak sekedar diinjeksikan, melainkan juga ditingkatkan peformanya. Dengan mengatur ulang system pengucuran bensin dan udara, tentu Yamaha Byson dapat dibuat lebih bertenaga dari pada yang sekarang.

So, akankah dalam waktu dekat ini pihak Yamaha Indonesia akan menginjeksikan Byson … ? Biarkan waktu yang akan menjawab semuanya … 😀

Wassalamualaikum.

 

 

 

 

********************

Sumber inspirasi artikel : http://motor.otomotifnet.com/read/2014/01/21/346839/24/8/27-Januari-Honda-Launching-Motor-Lagi-New-MegaPro-Injeksi

#Maaf jika ada kesalahan, ambil sisi positifnya saja.
#Barangkali anda mempunyai kabar/berita seputar otomotif atau ingin mengiklankan suatu produk di blog ini, silahkan kontak saya di :

Facebook   : Nofgi Motor Sport
E-Mail         : Nofgimotor@gmail.com
Yang Ingin Bertanya, Mohon Lewat Facebook Saja …

 

Tentang Nofgi

Menerima Order Project Elektronika & Robotika. WA/SMS : 088217082017 Youtube : Nofgi Piston IG : nofgi_piston
Pos ini dipublikasikan di Yamaha dan tag , , . Tandai permalink.

31 Balasan ke Jika New Megapro Saja Sudah Mau Diinjeksikan, Kapan Giliran Byson …?

  1. Andrian berkata:

    moga2 dalam waktu dekat…trus ini yang penting..kalo naik jangan kegedean naiknya…ehehe

    Kalo Naik Ninja Bawaan’nya Pengen Buka Baju

  2. orong-orong berkata:

    Byson bukan prioritas YIMM

  3. Kobayogas berkata:

    Harusnya jangan lama-lama, lebih cepat lebih baik…hehehe.
    Sudah ganteng, akan lebih sempurna jika pake pengabutan injeksiong…

    Meet The VW Tiguan…Looks Handsome Yet Tough

  4. athleteriders berkata:

    jik suwi brot, paling yo ora diinjeksi nggur ganti DTS-I ben rodok irit 😀

    Kawasaki Strike 135 Penerus Kawasaki Athlete 125? Ah Tenane?

  5. Mase berkata:

    tahun depan mungkin

  6. touringrider berkata:

    Byson oh byson… upgrade mesin kapan…

  7. RPMspeed berkata:

    liat pasar nmp fi dulu kali ya ..kalo naik signifikan pasti disusul secepatnya..
    pengalaman prtma keluar dulu udh bisa dicerna YIMM 😀

    Virus Modifikasi Full Fairing Mulai Menyerang

Komentar Anda Membuat Semangat Saya Membara ... :D