Apakah Honda Sonic 150 Akan Turun Drag Bike 201 Meter Layaknya Satria FU ?

Assalamualaikum.
Salam sejahtera untuk kita semua.

Yaps, sudah tak diragukan. Di arena adu kenceng motor “keretoan” alias drag bike 201 meter, Satria FU masuk kategori motor yang sangat disegani. Peforma kencang (dan boros 😀 ) mesin DOHC berpiston besar milik FU memang sudah sangat teruji gampang dioprek dan dibuat lebih kencang.

Nah, sebagai penantang baru kategori ayago 150cc, Honda Sonic 150 tentu seharusnya mampu berjibun dengan Satria FU. Yaps, tak hanya di penjualan saja, di arena drag race pun sebaiknya Sonic mampu bersaing dengan FU jika ingin pamornya tinggi.

Ya setahu NP saat ini untuk kategori balap resmi 201 meter masih sangat jarang mekanik yang menurunkan motor injeksi. Entah kenapa, mungkin karena para primadona lintasan 201 meter kebanyakan memang dari motor karburator semacam FU, Jupiter Z, Ninja 150, atau bahkan Mio. Nah dengan kemunculan Sonic 150, akankah para mekanik drag bike negeri ini bakal lebih melek injeksi ?

Sumber : http://satrianightrider.blogspot.com/2009/01/blog-post.html

Ilustrasi Satria FU modifikasi, bukan buat drag tapi hehehe 😀 . Sumber : http://satrianightrider.blogspot.com/2009/01/blog-post.html

Semoga saja sob. Jika selalu Satria FU saja sebagai ayago yang merajai arena 201 meter, tentu akan embosankan donk. Butuh saingan nih hehehe 😀 .

Last… Kita nantikan saja kelahiran sang ayago baru ini. Sanggup tidaknya turun di arena 201 meter, biarkan nasib yang berkata hehehe 😀 .

Monggo komentar pendapatnya…

Keep Safety Riding Sob …

Salam Otomotif … 😀

Selamat menjalankan ibadah di bulan Ramadhan yang mulia sob … 🙂

Wassalamualaikum.

*

*

*

*

*

********************

#Maaf jika ada kesalahan, ambil sisi positifnya saja.
#Barangkali anda mempunyai kabar/berita seputar otomotif atau ingin mengiklankan suatu produk di blog ini, silahkan kontak saya di :

Facebook              : Nofgi Motor Sport
Fans Page on Facebook : Nofgi Piston Blog
E-Mail                : Nofgimotor@gmail.com
PIN BBM               : 7DB8FF2F
Line                  : nofgi piston
Instagram             : nofgi_piston

Tentang Nofgi

Menerima Order Project Elektronika & Robotika. WA/SMS : 088217082017 Youtube : Nofgi Piston IG : nofgi_piston
Pos ini dipublikasikan di Honda, Membahas Mesin Atau Modif Mesin Motor, Suzuki dan tag , , , , , . Tandai permalink.

15 Balasan ke Apakah Honda Sonic 150 Akan Turun Drag Bike 201 Meter Layaknya Satria FU ?

  1. macantua.com berkata:

    Kayanya gtu, lengkap dengan ban cacing

    K56F Honda Super Blade? Lawan MX King 150? – http://wp.me/p2XD22-2xo

  2. Ms Dhukha berkata:

    Bagaimana kalau diadu…??
    ______________________

    Video Full Race Motogp Jerman 2015 by Dailymotion

  3. rick berkata:

    masih lama motor nya aja belom keluar juga….. lagian katanya sistem dohc nya kaya cbr 250 pake pelatuk jadi spare part racing nya belum banyak tersedia…

  4. RPMspeed berkata:

    bisa jadi tuh 😀

    —————————-
    Kenali Gejala Performa Busi Menurun

    4 Ciri-Ciri Performa Busi Menurun

  5. mirzazzurri berkata:

    Rame kyknya nih klo sonic 150 ikut drag,soalnya kakaknya yg 125 udah terkenal di ajang drag liar
    http://akucintaitalia.blogspot.in/2015/09/yamaha-mx-2-tak-vietnam.html

Komentar Anda Membuat Semangat Saya Membara ... :D